Dalam Tes seleksi kompetensi PPPK tahun 2019 ada 4 macam, yaitu :
1. Tes Kompetensi Manajerial
2. Tes Kompetensi Sosial Kultural
3. Tes Kompetensi Teknis
4. Tes Kompetensi Integritas
Menurut pengalaman kami yang mencakup dalam kompetensi tersebut adalah sebagai berikut :
1. Kompetensi Manajerial diukur dari :
- Tingkat pendidikan, pelatihan struktural
- Tingkat pendidikan, pelatihan manajemen
- Tingkat pengalaman kepemimpinan
2. Kompetensi Sosial Kultural diukur dari : Pengalaman kerja berkaitan dengan masyarakat majemuk dalam hal agama, suku, dan budaya sehingga memiliki wawasan kebangsaan
3. Kompetensi Teknis diukur dari :
- Tingkat dan spesialisasi pendidikan
- Pelatihan teknis fungsional
- Pengalaman bekerja secara teknis
Dalam postingan ini, admin akan membagikan contoh soal Tes Integritas yang biasanya sering keluar beserta dengan kunci jawabannya. silahkan klik tombol di bawah ini
Semoga bermanfaat, tolong komentarnya dan tolong disharekan di akun medsos anda
Tidak ada komentar:
Posting Komentar